Minggu, 27 September 2015

Tugas 1 (Ivena Natalia)

Oleh = Ivena Natalia X8/17

Dalam sains komputer vektor digunakan untuk pembuatan gravis. Grafis adalah gambar yang tersusun dari koordinat-koordinat. Dengan demikian gambar yang muncul pada layar komputer terdiri titik-titik yang mempunyai nilai koordinat. Layar Monitor berfungsi sebagai sumbu koordinat x dan y. Grafis vektor adalah gambar yang dibentuk dari titik dan garis disertai rumusan matematika . Contoh software yang menggunakan vektor: CorelDRAW dan Adobe Illustrator. Dalam software komputer seperti AutoCAD, Google Sketchup dll, terdapat penghitungan vektor yang terkomputerisasi. Program tersebut berfungsi sebagai penggambar rancangan bangunan 3D sebelum membangun bangunan sebenarnya. Dalam program tersebut terdapat tiga sumbu, sumbu X, sumbu Y, Sumbu Tegak (3 dimensional).

Sumber : http://unipa2013.blogspot.co.id/2013/09/aplikasi-vektor-dalam-kehidupan-sehari.html?m=1

1 komentar: